Sedekah Dan Hukum Alam


Sedekah dan Hukum Alam

Kalau ingin menangkap ayam,   jangan dikejar nanti kita akan lelah dan ayampun makin menjauh. Berikanlah ia beras dan makanan, nanti dg mudah ia datang dengan rela.

Begitulah Rejeki,

Keluarkan lah sedekah, nanti Rezeki akan datang menghampir tepat waktu.
Dari arah yg tiada disangka sangka.

Sama halnya dalam kehidupan di dunia ini.
​Ketika kita menginginkan​
Kebahagiaan dan Keberuntungan,
Tanamkan kebaikan demi kebaikan, kejujuran demi kejujuran,
Pancing Rezeki dg Rezeki

Maka kebahagiaan , keberuntungan dan rezeki akan datang karena dianugerahkan oleh Allah.
Yg terpenting kita selalu berusaha yg terbaik dan berdoa,  Allah sudah mengatur untuk kita.

Oleh karena itu, selagi kita masih diberi hidup,​
mari kita membangun  kebaikan. Kejujuran dan mendepositokan rezeki

Anaz Almansour
Founder Rezeki Healing

#rezekihealing 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Umur Atau Uang

Pola Menjemput Rezeki Berkah

Benahi Sholatmu Maka Allah Memperbaiki Hidupmu