Seimbangkan Dunia Dan Akhirat


Motivasi Ramadhan

Seimbang Tujuan Hidupmu Dunia Dan Akhirat.

Selama ini banyak dari kita waktu berdoa meminta kesuksesan dunia yg lebih didominasi daripada kesuksesan akhirat .

Kita kebanyakan mengukur kesuksesan dengan dunia.
Ukuran dunia bukan ukuran sukses.
Orang mendapatkan gelar,
Mendapatkan kedudukan,
Mendapatkan jabatan,
Mempunyai rumah yang besar,
Mempunyai mobil yang banyak,
Mempunyai perusahaan yang banyak, itu bukan sukses.

Sukses yang hakiki, sukses yang abadi, menurut Allah di dalam Al-Quran adalah ketika orang dijauhkan dari api neraka dan dimasukkan ke dalam surga.
Inilah orang yang dikatakan sebagai orang sukses.

Maka kita harus,  minimal seimbangkan antara tujuan hidup dunia dan akhirat dan akan lebih baik lagi jika tujuan akhirat lebih mendominasi.

Simak Tentang Seimbangkan Tujuan Hidupmu  Dunia dan Akhirat

https://youtu.be/KeKsHz8PI4I

https://youtu.be/KeKsHz8PI4I

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Umur Atau Uang

Pola Menjemput Rezeki Berkah

Benahi Sholatmu Maka Allah Memperbaiki Hidupmu