Hatimu

Pencerahan Jiwa

HATI HATI DENGAN HATIMU

HATI merupakan pusat dari seluruh anggota tubuh manusia. Jika hati ini baik, maka seluruhnya akan baik pula. Sebaliknya, jika hati itu rusak, penyakit hati menjangkiti, maka rusak juga seluruh anggota.

Sebagaimana yang Nabi sabdakan:.

“Ketahuilah, sesungguhnya di dalam tubuh terdapat segumpal daging. Jika segumpal daging itu baik, maka baiklah seluruh tubuhnya, dan jika segumpal daging tersebut buruk, maka) buruklah seluruh tubuhnya. Ketahuilah, segumpal daging itu adalah hati”.
(HR al Bukhari dan Muslim)

Kerusakan hati merupakan suatu hal yang fatal, karena penyakit hati lebih rumit untuk diobati daripada penyakit yang terjadi secara zahir, karena penyakit hati merupakan penyakit batin.

PERBAIKI HATIMU,  MAKA HATIMU AKAN MEMPERBAIKI PIKIRANMU.

PERBIKI PIKIRANMU,  MAKA PIKIRANMU AKAN MEMPERBAIKI LIDAHMU.

PERBAIKI LIDAHMU,  MAKA LIDAHMU
AKAN MEMPERBAIKI HIDUPMU.

PERBAIKI HIDUPMU,  MAKA HIDUPMU
AKAN MEMPERBAIKI AKHIRATMU

Anaz Almansour
Motivator Kepribadian

#pencerahanjiwa
#bukuzeroemotion
#zeroemotion


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Umur Atau Uang

Pola Menjemput Rezeki Berkah

Benahi Sholatmu Maka Allah Memperbaiki Hidupmu