Wisdom Motivation
Wisdom Motivation
Seretnya rezeki seseorang akibat perbuatannya sendiri, coba intropeksi dan bertanya pada diri sendiri.
Mungkin telah menyakiti seseorang?
Mungkin perbuatan kita yg tidak baik?
Mungkin kurang yakin?
Mungkin sering mengeluh?
Mungkin banyak prasangka buruk?
Mungkin kurang ikhlas dan pasrah?
Dan masih banyak lainnya yg harus dibenahi hati dan pikiran kita.
Anaz Almansour
Dr Wisdom Motivational Speaker
Komentar
Posting Komentar